Informasi › Berita
  • Badung Serahkan Piagam Sosialisasi SMP Salah Satu Pensyaratan Dalam Pengklarifikasi Kelas Hotel Untu

    Admin

    Kamis, 14 November 2013 10:22 WITA | 790 kali dibaca

    Badung Serahkan Piagam Sosialisasi SMP Salah Satu Pensyaratan Dalam Pengklarifikasi Kelas Hotel Untu
    Foto : Badung Serahkan Piagam Sosialisasi Smp Salah Satu Pensyaratan Dalam Pengklarifikasi Kelas Hotel Untu
         Suardana menambahkan, Sistem Manajemen Pengaman Hotel (SMP) ini bertujuan untuk menciptakan system pengamanan ditempat kerja dengan melibatkan unsur manajemen, tenaga kerja, kondisi dan lingkungan kerja secara professional terintegrasi. “Sosialisasi SMP ini merupakan salah satu pensyaratan dalam pengklarifikasi kelas hotel untuk bisa naik ke kelas bintang dengan melanjutkan ke verifikasi SMP,” tambahnya.
     
                Sementara itu Ketua panitia kegiatan, Kasi Rumah Makan, Bar dan Restoran, Rai Sidaparna, melaporkan, kegiatan sosialisasi SMP telah dilaksanakan pada hari Senin, 17 Juni 2013 yang dilanjutkan dengan peninjauan ke lapangan dari Bulan Juni sampai Oktober 2013 terhadap 75 penyedia jasa akomodasi di Kabupaten Badung. “peninjauan ini untuk melihat secara langsung kesiapan petugas serta fasilitas yang disediakan dalam melaksanakan SMP dengan melibatkan tim teknis seperti dari kepolisian, Dinas Pemadam Kebakaran, Sat Pol PP, Dinas Pariwisata, Dinas Kesehatan,” ungkapnya.
     
                Hadir dalam acara tersebut, Wakil ketua PHRI Kabupaten Badung, I Made Sulasa Jaya, Perwakilan dari Dir.Pam,Obvit Polda Bali IB. Putu Suastika, Kasat Binmas Polresta Denpasar, Kompol I Nyoman Weca, Perwakilan SKPD terkait serta peserta sosialisasi standarisasi dan keselamatan usaha sarana pariwisata.

    Bagikan
Sarana
  
Moda Suara
  
Perbesar Teks
  
Perkecil Teks
  
Skala Abu - Abu
  
Kontras Tinggi
  
Latar Gelap
  
Latar Terang
  
Tulisan Dapat Dibaca
  
Garis Bawahi Tautan
  
Rata Tulisan
  
Atur Ulang