BERITA PERANGKAT DAERAH

Hadiri Ngingsirang Ida Batara di Pura Ratu Gede Batu Madeg Kapal, Bupati Serahkan Hibah Rp 400 Juta

  • Jumat, 12 Mei 2017 01:00 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Dalam rangka pembangunan Pura Ratu Gede Batu Madeg di Br. Celuk, Desa Kapal, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Rabu (10/5) lalu, dilaksanakan acara ngingsirang Ida Batara. Acara ini dihadiri Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta didampingi Camat Mengwi I Gst.... Selengkapnya

Wabup Suiasa Hadiri Pujawali Pura Gede Luhur Batu Ngaus

  • Jumat, 12 Mei 2017 01:00 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Serangkaian Pujawali di Pura Gede Luhur Batungaus, Desa Cemagi, ratusan krama  Badung melaksankan persembahyangan di pura tersebut, Kamis (11/5). Dalam pujawali tersebut Wakil Bupati Badung, Ketut Suiasa mewakili pemerintah Kabupaten Badung juga menyempatkan... Selengkapnya

Wabup Suiasa Terima Kunja Pemkot Salatiga dan DPRD Kota Padang

  • Rabu, 10 Mei 2017 01:00 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Wakil Bupati Badung, I Ketut Suiasa, Selasa (9/5) menerima kunjungan kerja Pemerintah Kota Salatiga dan rombongan DPRD Kota Padang Sumatera Barat. Rombongan diterima di ruang Kriya Gosana, Puspem Badung. Hadir mendapingi Wabup Suiasa  Staf ahli Bidang Ekonomi... Selengkapnya

PMI Badung Peringati Hari Palang Merah Internasional ke-154, Kompyang R. Swandika : Tanamkan Spirit Kepalangmerahan Mulai Usia Dini

  • Selasa, 9 Mei 2017 01:00 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Badung memperingati puncak HUT Palang Merah Internasional dan Bulan Sabit Internasional ke-154 dalam sebuah apel peringatan di Markas PMI Badung, Jalan Raya Abianbase, Senin (8/5). Apel dipimpin langsung Ketua PMI Cabang... Selengkapnya

Matangkan Rencana Pembangunan TPST di Blahkiuh, Bupati Tatap Muka Dengan Krama Benehkawan

  • Selasa, 9 Mei 2017 01:00 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Sebagai daerah tujuan pariwisata, Kabupaten Badung harus tetap terjaga kebersihan, keamanan dan kenyamanannya. Terkait dengan kebersihan, Pemkab Badung berkomitmen untuk mewujudkan penanganan sampah terpadu di masing-masing desa/kelurahan. "Kami berkeinginan... Selengkapnya