BERITA PERANGKAT DAERAH

Polri Giat Ngayah Gotong Royong Dalam Pembangunan Pura Desa Adat Sedang

  • Jumat, 2 November 2018 08:00 WITA
  • Desa Sedang
  • SEDANG - 02/11/18Dalam roses pembangunan Pura Puseh Desa Adat Sedang, pagi tadi terlihat sejumlah polri giat melakukan gotong royong membersihkan areal pembangunan Pura Puseh Desa Adat Sedang. Kegiatan dimulai pukul 07.00 wita dengan membawa perlengkapan... Selengkapnya

PENGUMUMAN PELAKSANAAN SELEKSI KOMPENTENSI DASAR (SKD) CPNS KABUPATEN BADUNG TAHUN 2018

  • Kamis, 1 November 2018 22:55 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Dalam rangka pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dalam Seleksi Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Kabupaten Badung Tahun 2018 dan menindaklanjuti Surat Kepala Kantor Regional X Badan Kepegawaian Negara Nomor : 2671KR.X.WX/2018 tanggal 29... Selengkapnya

PERUBAHAN ATAS PENGUMUMAN PANITIA SELEKSI PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL KABUPATEN BADUNG TAHUN 2018

  • Kamis, 1 November 2018 22:55 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Menunjuk Pengumuman Panitia Seleksi Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Kabupaten Badung Tahun 2018 Nomor : 04/PANSELCPNS/BADUNG/2018 tanggal 22 Oktober 2018 tentang Peserta Lulus Seleksi Administrasi Seleksi Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Pemerintah... Selengkapnya

Rapat Rutin PKK Banjar Tauman Berlangsung Lancar

  • Kamis, 1 November 2018 22:45 WITA
  • Desa Kekeran
  • Hari ini Kamis,  1 Nopember 2018 diadakan rapat rutin PKK Banjar. Tauman,yang bertempat di Balai banjar Tauman , Kekeran. Rapat rutin ini dimulai pukul 19.00 WITA dan diadakan satu bulan sekali setiap tanggal 1. Dimana rapat rutin ini bertujuan untuk... Selengkapnya

RAPAT PKK BANJAR DELOD YEH

  • Kamis, 1 November 2018 21:50 WITA
  • Desa Kekeran
  • Hari ini, Kamis 1 November 2018 PKK Banjar Delod Yeh mengadakan Rapat rutin bulanan. Rapat ini merupakan salah satu kegiatan wajib yang dilakukan PKK Banjar Delod Yeh setiap awal bulan tepatnya pada tanggal 1. Rapat Rutin ini biasanya diisi dengan berbagai... Selengkapnya