BERITA PERANGKAT DAERAH

Hadiri Karya Ngenteg Linggih Pura Kahyangan Tiga dan Merajapati Umahanyar, Sekda Adi Arnawa Ajak Krama Untuk Guyub dan Bersatu.

  • Rabu, 8 Mei 2024 08:27 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Sekretaris Daerah I Wayan Adi Arnawa mewakili Bupati Badung menghadiri upacara Memben serangkaian Karya Agung Mamungkah, Ngenteg Linggih, Padudusan Agung, Medasar Tawur Balik Sumpah Madya, di Pura Kahyangan Tiga dan Pura Merajapati Desa adat Umahanyar, Mambal... Selengkapnya

Dipusatkan di Badung Sekda Adi Arnawa Buka FGD Perencanaan dan Penatausahaan Keuangan Lingkup Setda se-Indonesia  

  • Rabu, 8 Mei 2024 08:19 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Forum Komunikasi (Forkom) Kabag Perencanaan dan Keuangan se-Indonesia menggelar Forum Group Discussion (FGD) Perencanaan dan Penatausahaan Keuangan khusus di lingkup Sekretariat Daerah Kabupaten/Kota se-Indonesia yang dipusatkan di Kabupaten Badung. FGD dibuka... Selengkapnya

Karya Atma Wedana Memukur di Griya Agung Linggaacala Tegallalang, Gianyar  

  • Rabu, 8 Mei 2024 08:06 WITA
  • Kabupaten Badung
  • Bupati Badung Nyoman Giri Prasta menghadiri Upacara Atma Wedana Memukur Ibunda Ida Pandita Mpu Nabe Siwa Putra Dharma Daksa di Griya Agung Linggaacala Br. Calo Desa Pupuan, Tegallalang, Gianyar, Karya dipuput oleh Ida Pandita Mpu Nabe Siwa Putra saking Griya... Selengkapnya

Asupan Makanan Sehat dan Aktif Bergerak Bersama Posyandu Lansia di Banjar Lebak, Desa Dalung

  • Selasa, 7 Mei 2024 22:27 WITA
  • PEMERINTAHAN DESA DALUNG
  • DALUNG (07/05/2024) – Kegiatan posyandu lansia Br. Lebak guna meningkatkan asupan makanan sehat dan kebugaran lansia Br. Lebak pada Kamis (5/4) yang dilaksanakan pada minggu pertama tiap bulannya. Dalam kegiatan ini turut hadir Kelian Dinas Banjar Lebak, I... Selengkapnya

Perayaan Hari Ulang Tahun ST. Tunggaling Adnyana Br. Celuk, Desa Dalung

  • Selasa, 7 Mei 2024 22:23 WITA
  • PEMERINTAHAN DESA DALUNG
  • DALUNG  (07/05/2024) – Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Sekaa Taruna Taruni STT. Tunggaling Adnyana menjadi sebuah momen yang membahagiakan dengan suasana yang dipenuhi dengan kebahagiaan dan kebersamaan. Kegiatan yang berlangsung pada Minggu (21/4) dengan... Selengkapnya