BERITA PERANGKAT DAERAH

Bupati Giri Prasta Buka Lomba Mancing Air Deras di Dam Panglan Kapal

  • Senin, 31 Oktober 2022 11:02 WITA
  • Sekretariat Daerah
  • Komit Beri Bantuan Penuh Untuk Ngodak Tapakan Ida Betara Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta membuka Lomba Mancing Air Deras yang diselenggarakan oleh pengempon Pura Rempak Taman Sari kapal. Minggu (30/10) bertempat di Dam Panglan Kapal, kelurahan Kapal,... Selengkapnya

Bupati Giri Prasta Hadiri Hut ke-36 ST. Satria Budi Yowana Desa Adat Kelan

  • Senin, 31 Oktober 2022 10:55 WITA
  • Sekretariat Daerah
  • Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta, menghadiri perayaan Hut ke-36 ST. Satria Budi Yowana Desa Adat Kelan, Desa Kelan, Kecamatan Kuta, Sabtu (29/10). Turut hadir mendampingi Bupati, Anggota DPRD Provinsi Bali I Bagus Alit Sucipta, Anggota DPRD Badung Nyoman... Selengkapnya

PERAYAAN HUT & PELANTIKAN PENGURUS BARU ST. DHARMA YOWANA BR. DINAS BALANGAN

  • Senin, 31 Oktober 2022 10:53 WITA
  • Desa Kuwum
  • Sabtu, 29 September 2022Perbekel Kuwum menghadiri Kegiatan Perayaan HUT ST. Dharma Yowana Br. Dinas Balangan serta Pelantikan Pengurus Baru yang dilantik langsung oleh Perbekel Kuwum (Bpk.Ida Bagus Tirtayasa) . Turut hadir Bendesa Adat Balangan, Kelian Adat &... Selengkapnya

Sekda Adi Arnawa Buka Event Contest Meet UP STT. Sanjaya Putra di Penarungan

  • Senin, 31 Oktober 2022 10:52 WITA
  • Sekretariat Daerah
  • Ajak Jaga Solidaritas, Kebersamaan, Saling Bersilaturahmi Antar Sesama Anak Muda Sekretaris Daerah Kabupaten Badung I Wayan Adi Arnawa, mewakili Bupati Badung membuka acara Event Contest Meet UP STT. Sanjaya Putra, bertempat di Wantilan Desa Adat Cemenggon,... Selengkapnya

[HOAKS] Presiden Rusia Vladimir Putin Meminta Indonesia Angkat Senjata Melawan Australia

  • Senin, 31 Oktober 2022 09:54 WITA
  • Informasi Hoax
  • Deskripsi:Telah beredar di media sosial Instagram sebuah unggahan video pidato Presiden Rusia Vladimir Putin dengan thumbnail yang bertuliskan "Pulau Pasir diklaim Australia" Vladimir Putin Menghimbau Indonesia Angkat Senjata".Penjelasan:Faktanya, klaim yang... Selengkapnya