Informasi › Berita
-
The Stone Akhirnya Sesuaikan Bangunan Mengikuti Arahan Pemkab Badung dipantau Dinas Cipta Karya
Admin
Rabu, 20 Februari 2013 10:32 WITA | 5651 kali dibaca
Foto : The Stone Akhirnya Sesuaikan Bangunan Mengikuti Arahan Pemkab Badung Dipantau Dinas Cipta Karya Kadis Cipta Karya Badung Dessy Darmayanti di sela-sela pemantauan menyampailkan terimakasih kepada pihak pengusaha yang sudah mau melakukan langkah-langkah sesuai dengan ketentuan dan arahan pemerintah Kabupaten Badung untuk menyesuaikan bangunan yang tidak sesuai dengan IMB tersebut, menambah ornament ragam hias yang bernuansa Bali pada ruangan-ruangan maupun ekterior di dalam hotel serta arsitektur bali sehingga menjadi lebih bernuansa Bali ketimbang minimalis modern.
Sementara itu dari pihak hotel I Made Darmayasa juga mengungkapkan bahwa pihak hotel mematuhi dan melaksanakan arahan yang disampaikan pihak Pemerintah Kabupaten Badung melalui Dinas Cipta Karya dan ditunjukkan dengan telah melakukan penyesuaian bangunan sejak seminggu yang lalu. Pihak hotel juga akan menambahkan arsitektur local pembangunan candi bentar sebagai pintu gerbang utama hotel. Pihak hotel sesuai arahan akan memberikan nama-nama ruangan public memakai nama yang berkaitan dengan Kabupaten Badung. Sementara penambahan 22 patung berasitektur Bali diantaranya 7 patung bidadari baru bisa dipasang setelah 3 bulan karena proses pembuatan patung tersebut di pengrajin memerlukan waktu kurang lebih 3 bulan.
Sesuai dengan komitmen Pemerintah Kabupaten Badung akan tetap memantau perkembangan pelaksanaan penyesuaian bangunan serta penambahan ornament bali dan memberikan tenggang waktu selama 2 minggu.
foto - foto :
{mosimage}
Bagikan
Kebijakan Humanis Bupati Badung Bantuan Rp1 Juta ...
- 12 jam yang lalu
TP PKK Badung Siap Berkontribusi di Puncak HKG PKK...
- 12 jam yang lalu
Karya Ngerehan di Pura Dalem Sakenan Munggu Bupat...
- 12 jam yang lalu
Bupati dan Ketua DPRD Badung Buka Turnamen Voli PU...
- 12 jam yang lalu
Tingkatkan Literasi Keuangan, TPAKD Badung Gelar F...
- 1 hari yang lalu
-
Open Recruitment DEWAS Perumda Pasar dan Pangan Mangu Giri Sedana Kabupaten Badung
Kamis, 27 November 2025 13:09 WITA -
Open Recruitment DIREKSI Perumda Pasar dan Pangan Mangu Giri Sedana Kabupaten Badung
Kamis, 27 November 2025 13:02 WITA




